- Rea Kaltim Gelar Pelatihan UMKM untuk Dorong Pemberdayaan Perempuan dan Ekonomi Desa
- Oh House Project Inisiasi Beauty Class bagi Muda-Mudi Handil
- PELITA BUWANA, Inovasi Sosial PEP Sangatta Field Lapangan Semberah
- Bupati Kutim Lantik 10 Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama dan Fungsional
- Wabup Kutim Patok 3 Persen Turunkan Angka Stunting Setiap Tahun
- Wabup Kutim Apresiasi Pengukuhan Kopda Borneo
- Mahyunadi Harap Aparatur Mampu Mengoptimalkan Infrastruktur Digital
- Bupati Apresiasi Petani Melon di Teluk Pandan, Hasilkan 30 Ton Sekali Panen
- Bupati Buka Kejurprov Arm Wrestling 2025
- Kukar Catat Penurunan Angka Stunting Signifikan, Bupati Aulia Rahman Basri Apresiasi Tim Percepatan
3 Pasien Sembuh, Sisa 1 Lagi Dirawat

KUKAR – Sebanyak 3 orang pasien COVID-19 di Kutai Kartanegara dikabarkan sembuh setelah menjalani pemeriksaan swab tenggorok dengan hasil negatif 2 kali berturut – turut, Kamis (2/7/2020).
Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Kutai Kartanegara, dr. Martina Yulianti menjelaskan ke 3 pasien tersebut adalah KK-52 perempuan berusia 41 tahun dari kecamatan Loa Janan, KK-62 laki-laki berusia 46 tahun dari kecamatan Muara Kaman dan terakhir KK-66 laki-laki berusia 25 tahun dari kecamatan Sebulu.
“ Tiga pasien sembuh yakni KK-52, KK-62 dan KK-66, jadi tinggal 1 pasien lagi,” kata dr. Martina Yulianti.
Baca Lainnya :
- Hetifah Salurkan APD untuk RSUD. AM. Parikesit0
- Polres Kukar Bagikan Paket Sembako0
- Kasus COVID-19 di Kukar Kembali Bertambah 1 Pasien, Total 690
- 2 Kasus Terkonfirmasi Covid-19 Berasal dari Karyawan Migas0
- Ratusan Pelaku Usaha Ikuti Rapid Test Massal0
Diketahui ketiga pasien ini berstatus orang tanpa gejala, yang telah menjalani perawatan di Wisma Atlet Tenggarong Seberang.
Dengan adanya penambahan pasien sembuh dan terkonfirmasi positif maka hingga saat ini di Kutai Kartanegara, jumlah pasien positif COVID-19 di Kukar berjumlah 69 orang, 68 pasien dinyatakan sembuh tinggal 1 orang pasien lagi yang menjalani perawatan.(kn1)











